Scroll untuk baca artikel
DAERAH

Ditegur Polisi, Malah Balik Serang Pakai Pisau

Avatar photo
249
×

Ditegur Polisi, Malah Balik Serang Pakai Pisau

Sebarkan artikel ini

MADURA EXPOSE—VS alias Schram (21), pemuda Wenang Selatan, Lingkungan IV, Kampung Pondol terpaksa berurusan dengan polisi. Pasalnya, pekan lalu, dirinya tanpa alasan yang jelas tiba-tiba menyerang seorang anggota kepolisian bernama Bribda Kasy yang sedang belanja di salah satu pertokoan, di Kawasan Mega Mas.

Informasi kepolisian, korban dan rekan-rekannya saat itu mendapati Schram sedang memalak di toko tempat korban membeli pakaian.

“Menurut kesaksian korban, saat ditegur, tersangka tiba-tiba mengeluarkan pisau jenis besih putih dan langsung menyerang. Beruntung saat itu korban langsun menghindar dan langsung mencari bantuan,” tutur Kabid Humas Polda AKBP Wilson Damanik, kemarin.

[MANADOPOSTONLINE]