Scroll untuk baca artikel
Hot Expose

Pimpinan Definitif DPRD Pamekasan Resmi Dilantik

Avatar photo
59
×

Pimpinan Definitif DPRD Pamekasan Resmi Dilantik

Sebarkan artikel ini

MaduraExpose.com- Setelah proses panjang, akhirnya pelantikan Ketua dan wakil ketua DPRD Pamekasan resmi digelar pada Selasa (14/10).

Rinciannya, Halili Yasin politisi PPP sebagai Ketua DPRD, Imam Hosairi dari PKB, Suli Faris dari PBB dan Hermanto dari partai Demokrat dikukuhkan sebagai wakil ketua priode 2014-2019.

Pelantikan dan pengambilan sumpah pimpinan definitif ini berdasarkan surat keputusan Gubenur Jawa Timur nomor 171.432,694,011,2014 tentang peresmian pimpinan DPRD Pamekasan periode 2014 – 2019. SK pengangkatan di tetapkan Gubernur jatim pada hari itu juga.

Dengan denikian tugas selanjutnya bagi seluruh pimpinan definitive adalah membentuk alat kelengkapan dewan dan pembentukan komisi -komisi, badan legeslatif (Baleg), badan kehormatan (BK) dan badan anggaran ( banggar) DPRD Pamekasan.
(jak/fer)