Fauzi – Eva Resmi Dilantik

0
394

Bupati Sumenep terpilih Achmad Fauzi-Dewi Khalifah resmi dilantik seagai Bupati dan Wakil Bupati Sumenep priode 2021-2026.

Achmad Fauzi dan Wakilnya Nyai Hj. Dewi Khalifah resmi dilantik Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, di Gedung Negara Grahadi Surabaya, Jumat (26/2/2021).