
Maduraexpose.com- Zamrud Khan, Direktur P2NOT (Penyalahgunaan Narkotika dan Obat-obatan Terlarang) Kabupaten Sumenep baru-baru ini memberikan pembekalan bagi kalangan siswa diberbagai tingkatan, melalui sebuah acara khusus yang digelar oleh SMA Negeri 2 Sumenep, Madura, Jawa Timur.
(fer)